Connect with us

Online Bekasi

Polisi Identifikasi Remaja yang Tewas di Parkiran MM

News

Polisi Identifikasi Remaja yang Tewas di Parkiran MM

Secarik kertas peninggalan remaja di parkiran MM

Onlinebekasi – Sempat kesulitan mengidentifikasi, polisi akhirnya menemukan keluarga remaja pria yang meninggal di jalan akses ke parkiran sebuah mal di Bekasi Selatan pada Selasa malam lalu.

Kanit Reskrim Polsek Bekasi Selatan mengatakan, remaja itu berstatus pelajar SMA, warga Jatiasih, Bekasi Selatan. Korban telah dijemput keluarganya semalam di RSUD untuk dikebumikan.

Dalam penyelidikan peristiwa pada Selasa malam lalu, polisi menemukan secarik kertas yang ditulis tangan. Tulisan itu ditemukan di rooftop.

Klik untuk komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

To Top